Puisi Cinta Remaja Gombal
--------------------------------
--------------------------------
Ada yang punya puisi cinta saat remaja gombal? Tulis di boks komentar kami, biar bisa dipublikasikan disini.
--------------------------------
Tentangmu
Sulit ku rasa
Melupakan, semua tentang mu
Semua.
Semuanya.
Sifat,tingkah, senyum, dan kenangan tentang mu,
terangkum rapi di memori pikiranku.
Dihati,
Semua tentang mu, sudah menumpuk.
Menumpuk bagaikan koleksi-koleksi barang yang ada di gudang, yang sudah tak terpakai lagi.
Tapi, walaupun begitu.
Kau bukan, barang yang harus ku buang ke tong sampah,
ataupun dikubur didalam tanah, dan dibakar sekaligus.
Menurut ku,
Kau adalah barang antik.
Barang yang sudah lama ada dan tak terawat, namun masih indah untuk dipajang.
Seperti di hatiku,
dirimu slalu memperindah ruangan istana hatiku.
Walaupun kini, kau sudah tidak ada.
--------------------------------
Ada yang punya puisi cinta saat remaja gombal? Tulis di boks komentar kami, biar bisa dipublikasikan disini.
lumayan....
ReplyDelete