Skip to main content

Puisi Cinta Gina Noviana

Sesuai dengan apa yang dikirimkan oleh pengarangnya, Gina Noviana, puisi cinta ini belum ada judulnya. Langsung saja dibaca puisi cinta berikut ya.

Aku memang tak layak
Aku memang tak pantas
Untuk dicintai dan mencintai
Tapi aku ini insan biasa
Yang butuh cinta dan kasih sayang

Izinkan aku untuk merasakan
Kehangatan nafasmu
Merasakan wangi aroma tubuhmu
Dan memeluk erat jemari tanganmu
Izinkan aku bersandar dipundakmu
Biarkan aku menangis
Dalam kehangatan pelukmu
Tuk membagi beban hidup yang kurasa

Masih adakah seberkas cinta
Untuk aku rasakan
Masih adalah setitik cahaya
Yang menyinari hidupku

Comments

Paling Banyak Dibaca